Pages

Sunday, April 12, 2015

Pernah ga??

Pernah ga kamu ngerasa "menyerah" untuk seseorang karena sudah terlalu lelah jatuh dan sakit dengan cara yang sama berulang-ulang kali, berkali kali...?

Pernah ga kamu membantin, "Entahlah, aku ga peduli lagi dengan semuanya" dalam menghadapi permasalahan. Bukan, bukan karena tidak ingin menyelesaikan permasalahannya, tetapi karena merasa percuma. Toh, apa yang sudah diselesaikan, kita akan tahu ujung-ujungnya akan sama seperti yang sudah-sudah. Permasalahan yang sama dengan yang lalu.

Teori Memaklumi atau Menghargai?


Nulis apa?
nulis apa?

nulis apa?


Aha, ya,umm...jika ada pertanyaan seperti ini, "Apakah sesuatu yang tidak kamu suka lalu serta merta suatu saat, jika sudah terbiasa, kamu akan bisa menyukainya?"

Rumit ya, terkadang menjawab sesuatu yang berkaitan dengan suka-tidak suka, benci-tidak benci adalah hal yang abstrak. "Pemakluman", begitu bahasanya. Dalam hal ini, apakah (katakan saja) "sipenanya" dituntut memaklumi hal-hal yang tidak disukainya.
      "Maklumi saja, nanti kamu terbiasa kok"

Saturday, January 3, 2015

Semestinya, seharusnya...

Pada tanggal itu, 
Allah telah menitipkan lelaki terbaik yang dilahirkan dari seorang ibu yang luar biasa, maka sepantasnya, aku, semestinya mencintainya dengan cara yang luar biasa dan dengan segala yang terbaik yang aku miliki. Seharusnya...